Animasi dan Film Sebagai Media Komunikasi #3

Sejarah Film di dunia

Slide 1

  • Film adalah gambar-hidup, atau sering disebut movie
  • Film secara kolektif, disebut Cinema
  • Dalam bahasa Inggris, terdapat kata ketiga dari “film” dan “sinema” yaitu “movies” yang berasal dari kata move yang berarti bergerak, sehingga movies bisa diartikan sebagai gambar yang bergerak atau hidup

slide 2

Etienne Jules MareyAwal hadirnya inspirasi untuk membuat gambar bergerak muncul setelah seorang ilmuwan yang bekerja di Paris memotret pergerakan binatang dengan tujuan membandingkan pergerakan binatang satu dan lainnya. Dia adalah Etienne Jules Marey

 

 

 

 

 

Image result for etienne jules marey horse
http://magictransistor.tumblr.com/post/96666400111/%C3%A9tienne-jules-marey-eadweard-muybridge-the

slide 2

Eardweard MuybridgeSelanjutnya, pada 1877, Seorang fotografer bernama Eardweard Muybridge disewa oleh seorang peternak kuda jutawan, Leland Stanford. Stanford hendak membuktikan taruhannya bahwa ketika berlari keempat kaki kuda di angkat ke atas tanah.

Ia pun memutuskan untuk membuktikannya dengan memotret kuda berkali-kali. Didapatkannya 12 foto, dan ternyata benar. Ada momen dimana keempat kaki kuda tersebut melayang. Ketika beliau menggerakkan gambar-gambar itu dengan cepat, kuda itu terlhat berlari. Sejak itu pengaruhnya terhadap animasi dan pembuatan film sangat besar.

Eardweard Muybridge horse
http://www.hrc.utexas.edu/exhibitions/permanent/windows/southeast/eadweard_muybridge.html

slide 3

Hingga pada 1882, Marey menyempurnakan sebuah photographic gun camera yang dapat mengambil 12 potret dalam satu piringan (kamera gambar bergerak yang pertama). Inilah kamera gambar bergerak yang pertama ditemukan.

 

slide 4

Image result for thomas alva edison projector
https://www.youtube.com/watch?v=7rAncWC4_EA

Dari temuan-temuan tersebut, kemudian orang mengenal projektor untuk menikmati gambar bergerak yang dihasilkan dari proses fotografi. Adalah Thomas Alfa Edison yang mengembangkan fungsi kamera yang mampu merekam gambar bergerak, dan tidak hanya memotret gambar diam.

 

slide 5

Lumiere brotherEra sinematografi pun dimulai dengan diciptakannya film dokumenter singkat yang pertama kali di dunia oleh Lumiere bersaudara.

Film pertama itu berjudul Workers Leaving the Lumiere’s Factory dan hanya berdurasi beberapa detik saja. Selain itu ceritanya hanya menggambarkan para pekerja pabrik yang pulang dan meninggalkan tempat kerja mereka di pabrik Lumiere.

https://mubi.com/films/workers-leaving-the-lumiere-factory
https://mubi.com/films/workers-leaving-the-lumiere-factory

Meski begitu film ini tercatat dalam sejarah sebagai film pertama yang ditayangkan dan diputar di Boulevard des Capucines di kota Paris, Perancis. Tanggal pemutaran film itu pada tanggal 28 Desember 1895 kemudian ditetapkan sebagai hari lahirnya sinematografi.

Dampak Negatif Perkembangan Media Komunikasi

Dampak Negatif Perkembangan Media Komunikasi

slide 1

  • Kecanduan (adiktif)
  • Mengubah relasi interaksi
  • Tindakan menyimpang
  • Tindakan kejahatan
  • Polusi Informasi

 

slide 2

Adiktif (kecanduan)

  • Menghabiskan waktu untuk menggunakan media sosial
  • Menghamburkan uang
  • Mengganggu kesehatan
  • Menimbulkan kematian

 

slide 3

Mengubah relasi interaksi

  • Mendekatkan yang jauh, menjauhkan yang dekat
  • Mengganggu hubungan
  • Kurang bersosialisasi dengan lingkungan
  • Tidak peduli dengan keadaan sekitar

 

slide 4

Tindakan Menyimpang

  • Privasi berkurang
  • Pornografi
  • Kemerosotan moral
  • Melupakan bahasa formal, karena dalam situs media sosial bahasanya lebih formal
  • Budaya instan
  • Menyerap budaya luar yang negatif

 

slide 5

Tindakan Kejahatan (Cyber crime)

  • Penipuan online
  • Pencemaran nama baik
  • Perang testimoni
  • Penculikan

 

Slide 6

Polusi Informasi

  • Manipulasi data dan fakta
  • Informasi yang didramatisir
  • Informasi yang simpang siur
  • Konglomerasi media