




Pameran Fotografi Karya Mahasiswa Semester 3 2024-2025, Kelas Dasar-dasar Fotografi, program studi ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya, Universitas Pakuan.
Pameran Fotografi Karya Mahasiswa Semester 3 2024-2025, Kelas Dasar-dasar Fotografi, program studi ilmu Komunikasi, Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Budaya, Universitas Pakuan.
Model Komunikasi Kelompok Pembinaan Warga Binaan Pemasyarakatan di Rumah Tahanan Kelas 1 Depok
Kegiatan pelatihan dilaksanakan dengan pendekatan berbagi atau sharing yang sifatnya lebih informal dan dilakukan secara kelompok. Pelatihan informal ditujukan agar kegiatan dapat memberikan hiburan yang dapat mengurangi tingkat stress WBP saat menjalani masa hukuman. Di sela-sela kegiatan, terkadang WBP diakomodasi untuk berbagi pengalaman mereka seperti konseling pada psikolog. Namun, meski dilaksanakan informal, nuansa pelatihan tetap merujuk pada tujuan pengembangan kemandirian dan karakter WBP. Kegiatan pelatihan terbangun atas kerja sama pihak rutan kelas 1 Depok dan pihak eksternal
Raditya, Nurrul Firasati, Titan Liliani, Zakaria Noor Rizkandira